Sabtu, 01 September 2012

Rautan Pensil Horror


Rautan pensil yang satu ini mempunyai desain yang “nyleneh”. Cocok dijadikan sebagai hadiah Halloween. Eh, tapi di Indonesia kan tidak ada peringatan Halloween yah.
Mungkin kalau ada, rautan sejenis ini bakal dijual juga di Indonesia. Hanya saja bukan berbentuk kepala boneka jahat seperti ini, melainkan berwujud kepalakuntilanakgenduruwo atau mungkin suster ngesot.
Cara menggunakannya sangat mudah. Kita tinggal mencolokkan pensil yang akan diraut ke dalam mata si boneka ini. Jangan khawatir dengan darah yang mengalir dari matanya, itu sudah dari sananya ada kok.
Selanjutnya kita tinggal memutar pensil berlawanan dengan arah pisau raut. Dan, voila!…dari mulut boneka akan keluar kulit pensil hasil rautan.
Informasi via Popgadget.net, bisa dibeli di sini.

Categories:

Related Posts:

  • Mengintip Gaya Pacaran Orang Jepang 1. Moment kokuhaku (penembakan) Di Jepang moment nembak cewek namanya Kokuhaku, biasanya sebelum menyatakan cinta, seorang cowok bakal ngajak temen cewenya buat jalan rame2 sama temen2 lain. Nah waktu dalam perjalanan pulan… Read More
  • Kehidupan SMA Jepang Jam pelajaran pertama SMA di Jepang dimulai pada pukul 8:45, dan jam pelajaran terakhir (jam ke-6) berakhir pada pkl 15.15. Terdapat 31 jam pelajaran selama 5 hari belajar, yaitu masing-masing 6 jam, dan pengecualian untuk … Read More
  • Kenapa Rok Sekolah di Jepang Pendek Hampir semua siswi Jepang memakai seragam sekolah dengan rok mini yang berada jauh di atas lutut. Rata-rata rok siswi Jepang 16,7 Cm di atas lutut. Dahulu seragam sekolah dijepang tidak seperti sekarang ini, sama seperti s… Read More
  • Nama - Nama Panggilan Dalam Bahasa jepang ( keluarga & bkn keluarga ) Untuk memanggil keluarga / saudara sekandung : • One-chan : kakak cewe / kakak • Onii-chan : kakak cowo / abang • Okaa-san : ibu / mama • Otou-san : ayah / papa • Ojii-chan : kakek • Obaa-chan : nenek • Oji-chan : paman / o… Read More
  • Black Catseperti biasa.. main twitter ( follow @dead_scape ) memberi inspirasi nih.. :D baca - baca tweet dari @WOWfakta memberi inspirasi nih... di sebutkan bahwa "Kucing dan anjing peka terhadap suasana hati pemiliknya. I… Read More

0 komentar:

Copyright © 2025 Metaphysical Paradox

Distributed By My Blogger Themes | Blogger Theme By NewBloggerThemes Up ↑